Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2018

Root Android Itu Apa Sih?

Root (Android) Android adalah salah satu sistem dalam perangkat smartphone yang kini banyak digunakan dan merupakan teknologi yang paling berkembang di abad ini. Berbagai hal yang menjadi dasar penggunaan android sebaiknya diketahui oleh mereka yang terbiasa menggunakannya agar dapat menggunakan perangkat tersebut secara efisien. Mungkin Anda sering mendengar istilah root dan terkadang belum mengetahui apa yang sebenarnya dimaksud dengan root pada android dan apa kegunaannya.Untuk mengetahui pengertian dan fungsi root, ada baiknya Anda menyimak penjelasan mengenai apa itu root android dibawah ini. Melakukan root adalah sebuah proses untuk mengizinkan pengguna ponsel pintar, tablet, dan piranti lain yang berjalan pada sistem operasi Android untuk mendapatkan kontrol yang lebih tinggi (dikenal dengan "akses root") pada berbagai subsistem Android. Karena Android menggunakan kernel Linux, proses ini memberikan akses ke dalam hak administratif seperti pada Linux atau sis

Teknik Otomotif

Teknik otomotif adalah salah satu cabang ilmu teknik mesin yang mempelajari tentang bagaimana merancang, membuat dan mengembangkan alat-alat transportasi darat yang menggunakan mesin, terutama sepeda motor, mobil, bis dan truk. Teknik otomotif menggabungkan elemen-elemen pengetahuan mekanika, listrik, elektronik, keselamatan dan lingkungan serta matematika, fisika, kimia, biologi dan manajemen. Cabang-cabang dari teknik otomotif meliputi : Perencanaan (product atau design) Pengembangan (development) Produksi (manufacturing) Perawatan (maintenance) Di Indonesia saat ini cabang yang sangat berkembang adalah perawatan dan umumnya mengenai perawatan mobil dan sepeda motor. Sistem dalam otomotif [ sunting  |  sunting sumber ] Dalam teknik otomotif, menguasai sistem-sistem yang ada alat-alat transportasi darat merupakan suatu keharusan. Sistem tersebut terdiri beberapa sistem utama dan puluhan subsistem. Sistem tersebut dapat dikelompokkan : Mesin (engine) Mesin pembakara

Pengertian Mobil dan Mengenal Lebih dalam

MOBIL Pengertian Mobil Mobil  merupakan kendaraan darat yang dilengkapi mesin, roda, dan mekanisme sistem kemudi. Mobil dirancang untuk membawa barang dan penumpang atau berlomba dalam kompetinsi. Mobil juga punya standar. Mobil kependekan dari otomobil yang berasal dari [bahasa Yunani] 'autos' (sendiri) dan Latin 'movĂ©re' (bergerak). Mobil juga punya standar seperti motor roda 2. Kini, terdapat lebih dari 400 juta mobil di dunia. Karena memiliki pengaruh yang sangat besar kepada kehidupan masyarakat, mobil dapat dikategorikan sebagai salah satu penemuan yang paling penting di dunia. Sejarah Mobil Sejarah Replika Benz Motorwagen 1886. Kendaraan pertama yang bekerja dengan uap mungkin pertama kali didesain oleh Ferdinand Verbiest, sekitar tahun 1672. Ia mendesain mainan kendaraaan berukuran 65 cm untuk kerajaan Cina, yang tidak bisa membawa penumpang. Tidak diketahui apakah model kendaraan yang dibuat Verbiest pernah diproduksi atau tidak. Tahun 1752